Pelaksanaan Kegiatan Training on Animal Care and Use in Research, Testing, and Education

Pelaksanaan Kegiatan Training on Animal Care and Use in Research, Testing, and Education

Pelaksanaan Kegiatan Training on Animal Care and Use in Research, Testing, and Education

Bogor, 27 Oktober 2014 – Pelatihan :

Seperti yang telah diketahui bahwa pada tanggal 21-22 Oktober 2014, Pusat Studi Satwa Primata (PSSP) LPPM-IPB mengadakan acara pelatihan yang berjudul “Training on Animal Care and Use in Research, Testing, and Education”. Acara tersebut dapat terselenggara berkat kerjasama antara Pusat Studi Satwa Primata (PSSP) dengan Biosecurity Engagement Program (BEP). Selama 2 hari pelatihan dilaksanakan dengan meriah dan sukses. Seluruh peserta yang datang berjumlah 19 orang merasa antusias terhadap pelatihan yang dilakukan oleh PSSP, mengingat pentingnya atas manfaat kegiatan pelatihan ini.

Contributor from Biosecurity Engagement Programme Indonesia

Contributor from Biosecurity Engagement Programme Indonesia

Jajaran kontributor dan staff yang bertugas menjadi panitia dalam pelatihan “Training on Animal Care and Use in Research, Testing, and Education” dengan penuh syukur mengucapkan terima kasih atas partisipasi dari peserta pelatihan beserta mitra kerja PSSP, yakni Biosecurity Engagement Program (BEP).