Audit Internal PSSP LPPM IPB oleh KMMAI

Audit Internal PSSP LPPM IPB oleh KMMAI

PSSP, Bogor – Pelaksanaan audit internal yang dilakukan oleh Kantor Manajemen Mutu dan Audit Internal (KMMAI) IPB akan dilakukan pada tanggal 15-26 Februari 2021. Kegiatan ini bertujuan untuk mengaudit keuangan dan asset di yang ada di Pusat Studi Satwa Primata LPPM-IPB. Audit internal yang dilakukan bertujuan untuk mewujudkan penjaminan mutu tata administrasi yang akuntabel. (IK/HIS)